Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2023

KONFIGURASI FIREWALL ADRESS LIST DAN PROTOKOL LAYER 7

Gambar
 PENULIS: PRIANAUVAL AMANULLAH 1. Firewal Address List Mikrotik.  Address list, adalah salah satu fitur mikroTik yang fungsinya untuk memudahkan kita dalam menandai suatu konfigurasi address. Sehingga dengan address list, kita bisa membuat list address yang ingin di tandai tanpa harus menggangu konfigurasi penting di fitur lainnya. Konfigurasi address list bisa kita jumpai pada Ip > Firewall bagian address list.  Fungsi lain address list adalah sebagai action pada firewall agar admin bisa menetukan address apa saja yang ingin ditandai dan dimasukan kedalam address list. Jika pada lab sebelumnya, kita mengunakan fitur log untuk membuat catatan aktifitas si Router. Bisa dibilang sama, address list juga memiliki fungsi membuat catatan seperti penanda address paket agar dimasukan kedalam address list. 2. Firewal Layer7-Protocol Mikrotik.  Layer 7 Protocol adalah metode pencarian pola terhadap paket data yang melewati jalur ICMP,TCP dan UDP. Firewall layer 7 merupakan ...

KONFIGURASI FIREWAL FILTER MIKROTIK

Gambar
 NAMA : PRIANAUVAL AMANULLAH 1. Konsep Firewal.  Firewall  itu sendiri digunakan untuk mencegah akses yang tidak berhak ke suatu jaringan sehingga ada suatu mekanisme yang bertujuan untuk melindungi, baik dengan menyaring, membatasi atau bahkan menolak suatu hubungan (dari luar kedalam atau dari dalam ke luar). 2. Jenis-Jenis Chain Firewal. -Input  Digunakan untuk memproses trafik paket data yang masuk ke dalam router melalui interface yang ada di router dan memiliki tujuan IP Address berupa ip yang terdapat pada router. Jenis trafik ini bisa berasal dari jaringan public maupun dari jaringan lokal dengan tujuan router itu sendiri.  Contoh: Mengakses router menggunakan winbox, webfig, telnet baik dari Public maupun Local. -Output  Digunakan untuk memproses trafik paket data yang keluar dari router. Dengan kata lain merupakan kebalikan dari 'Input'. Jadi trafik yang berasal dari dalam router itu sendiri dengan tujuan jaringan Public maupun jaringan Local.Misa...